SKRIPSI

Oleh:
RIYAN HARIYANTO
PROGRAM STUDI PLB
FAKULTAS FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
IKIP PGRI JEMBER
2020
ABSTRAK
Riyan Hariyanto 2019/2020. Pengaruh Keterampilan Easel Terhadap Kemampuan Vokasional Siswa Tunarungu Kelas IV SDLB-B Di SLB-B dan Autis TPA Jember tahun Ajaran 2019/2020. Skripsi Program Studi Pendidikan Khusus, Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP PGRI Jember. Pembimbing (I) Inna Hamida Zusfindhana, M.Pd dan Pembimbing (II) Sugihartatik, S.Pd.M.Pd.
Penelitian ini menggunakan metode pre eksperimen dengan desain penelitian “One Group pre test dan post test desain”. Subjek penelitian ini adalah siswa tunarungu kelas IV SDLB-B yang jumlah 4 orang. Penelitian ini dilakukan sebanyak 3 kali pertemuan yang dilakukan pada pre test 1 kali, 4 kali treatment dan terakhir dilakukan post test sebanyak 1 kali. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh keterampilan easel terhadap kemampuan vokasional dengan
hasil analisis data yang diperoleh diketahui n = 4, dengan, 𝛼 = 5% (0,05), yang
Kemudian diuji dengan menggunakan rumus uji tanda (sign test). Selanjutnya
hasil diperoleh pada pengujian satu sisi di temukan Z hitung (��𝐻 ) = 2 dan dibandingkan dengan nilai kritis satu sisi 1,645, sehingga ��𝐻 ≥ ��������𝑙 yaitu 2 ≥
1,645, dan dapat dikatakan bahwa Ho (hipotesis nol) ditolak dan Ha (hipotesis kerja)